Panduan Resep Chicken Nori Pasta Mantap Ala Makan Enak

Makan Enak - Panduan Resep - Pasta adalah sebuah makanan yang begitu terkenal sekali di negara Italia yang umumnya disajikan di berbagai tempat baik rumah makan ataupun restoran. Dan pasta ini juga sudah ada di Indonesia, dan bahkan kalian bisa membuatnya sendiri lho.


Tetapi pada artikel dari Makan Enak ini, saya mau membagikan sebuah panduan resep yang bisa kalian praktekan dirumah yaitu pasta. Eits, bukan pasta biasa lho tetapi Chicken Nori Pasta. Yuk ikuti cara pembuatan dengan Panduan Resep Chicken Nori Pasta Mantap Ala Makan Enak.

Panduan Resep Chicken Nori Pasta Mantap Ala Makan Enak


Bahan 1 :

  • 1 sdm minyak untuk menumis
  • 200 g angel hair,rebus hingga al dente
  • 50 g ayam cincang
  • 2 lembar beef bacon daging sapi potong kecil
  • 1 sdm cuka apel
  • 2 siung bawang putih, cincang
  • 3 sing bawang merah, cincang
  • ½ sdt garam
  • ½ sdt merica bubuk
  • 100 ml krim

Bahan 2 :

  • Biji wijen
  • Potongan cabe
  • 10 g nori
  • Bunga caisim

Cara Membuat Panduan Resep Chicken Nori Pasta Mantap Ala Makan Enak :

  • Panaskan minyak lalu tumis beef bacon daging sapi, masak hingga kecokelatan lalu masukkan bawang merah, bawang putih dan tambahkan 2 sdm minyak.
  • Masukkan ayam cincang, masak hingga harum dan matang.
  • Tuang cuka, garam, merica bubuk, dan krim kemudian aduk rata sampai sedikit menyusut lalu masukkan pasta, aduk hingga tercampur rata.
  • Sajikan dengan pelengkap bahan 2.

Terima Kasih teman-temen sudah membaca artikel Makan Enak. Semoga Bermanfaat ^_^

Jangan lupa di share yah temen-temen ^_^

BACA : Panduan Resep Chicken CHARSIU PAO Enak Ala Makan Enak

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Panduan Resep Chicken Nori Pasta Mantap Ala Makan Enak"

Post a Comment