Resep Cheese Cake Tanpa Oven Sederhana Ala Makan Enak
loading...
Makan Enak - Anda mengaku pecinta kue? Anda jangan menyebut diri anda pecinta kue bila anda belum mencoba yang namanya cheese cake.
Kue keju ini sangat cocok sekali untuk di hidangkan pada saat natal untuk di santai bersama keluarga ataupun saudara yang datang berkunjung ke rumah. Sekarang saya ingin membagikan sebuah resep yang bisa anda coba praktekan nih temen-temen.
loading...
Bahan untuk Resep Cheese Cake Tanpa Oven Sederhana Ala Makan Enak :- 5 lembar roti tawar tanpa kulit kualitas bagus
- 1 kotak keju kraft
- 1 butir telur
- 1 bungkus agar plain
- 250 ml susu cair (sy pk ultra)
- 1 sdt air lemon (sy pke jeniper)
- 100 gr gula
- 1 sdt vanilli bubuk
- Selai strawberry/blueberry
- Mentega untuk oles loyang
- Campur senua bahan lalu blender hingga halus
- Tuang keloyang (sy pk ukuran 18 cm)
- Kukus kurleb 30 menit
- Jika sudah matang, dinginkan, oles selai lalu simpan dalam kulkas
0 Response to "Resep Cheese Cake Tanpa Oven Sederhana Ala Makan Enak"
Post a Comment